Pernahkah kamu mendengar istilah penulis lepas atau yang biasa disebut freelance writer? Ternyata seorang freelance writer memiliki spesifikasi masing-masing, lho! Sebelum mendalami lebih jauh tentang penulis freelance, kamu perlu memahami terlebih dahulu apa itu freelance. Asal Mula Kata Freelance Kata freelance menjadi istilah yang tenar di abad pertengahan. Kala itu, beberapa ksatria memilih bekerja tidak hanya pada satu raja saja. Mereka mau …